Kajian Produktivitas Kelapa Sawit pada 2 Jenis Tanah yang Berbeda di PT. Bumi Palma Lestari Persada

Penulis

  • M Irvan Winanda Program Studi Agroteknologi, Fakultas Pertanian INSTIPER Yogyakarta, Indonesia
  • Enny Rahayu Program Studi Agroteknologi, Fakultas Pertanian INSTIPER Yogyakarta, Indonesia
  • Sri Suryanti Program Studi Agroteknologi, Fakultas Pertanian INSTIPER Yogyakarta, Indonesia

Kata Kunci:

Gambut hemik, Gambut saprik, Produksi

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan produktivitas antara tanah gambut Saprik dan Hemik penelitian dilakukan di PT. BUMI PALMA LESTARI PERSADA Kecamatan Enok,Kabupaten Indragiri Hilir, Riau pada bulan Januari sampai dengan April 2023. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey yang yang terdiri dari dua tahap yaitu survey pendahuluan atau survey utama dan survey agronomi,untuk mengetahui perbedaan produktivitas tanah gambut Saprik dan Hemik dilalukan uji t pada jenjang nyata 5%. Data yang diambil adalah produktivitas tanaman kelapa sawit yang tubuh diatas ke 2 jenis lahan gambut tersebut dari tahun 2017-2021 (TM 2013),Pemupukan,Curah hujan (2017-2021). Varietas kelapa sawit yang ditanam adalah damimas,hasil analisis t-test menunjukkan produktivitas kelapa sawit pada tanah gambut Saprik  lebih tinggi dibandingkan Hemik.

Referensi

Barzman, M., Bàrberi, P., Birch, A. N. E., Boonekamp, P., Dachbrodt Besar Penelitian Dan Pengembangan Sumberdaya Lahan Pertanian.Cosmochim. Acta 44. p. 1701 – 1708. Gajah Mada, Yogyakarta

Noor, M. 2010. Tanah Gambut: Potensial Untuk Pertanian Dan Aspek Lingkungan. Bogor: IPB Press

Sudarmalik dan A. Rojidin. 2009. Teknik Penanganan Kestabilan Tumbuhan

Unduhan

Diterbitkan

2023-09-25

Cara Mengutip

Winanda, M. I., Rahayu, E., & Suryanti, S. (2023). Kajian Produktivitas Kelapa Sawit pada 2 Jenis Tanah yang Berbeda di PT. Bumi Palma Lestari Persada. AGROFORETECH, 1(3), 1624–1627. Diambil dari https://jurnal.instiperjogja.ac.id/index.php/JOM/article/view/917

Terbitan

Bagian

Agroteknologi

Citation Check

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 3 4 > >>